sistem operasi solaris 11

20.55

Jika sebelum nya admin membahas seputar kekurangan dan kelebihan windows 8 kali ini admin pun masih membahas pada tags yang sama yaitu sistem operasi kali ini admin akan membahas sistem operasi Solaris.Namun sebelum nya alangkah baik nya saya jelaskan dahulu sejarah OS yang satu ini...


Oracle Solaris, sebelumnya dikenal sebagai Sun Solaris merupakan sebuah sistem operasi keluarga Unix yang sebelumnya dikembangkan oleh Sun Microsystems Inc. Sun Microsystem menggantikan Sun OS sebelumnya yang telah ada pada tahun 1993. Setelah proses akuisisi Sun oleh Oracle pada bulan januari 2010, Solaris menjadi lebih dikenal sebagai Oracle Solaris. Sistem operasi Solaris dikenal secara luas karena skalabilitas yang dimilikinya, utamanya pada sistem komputer berbasis SPARC, dan sejumlah fitur-fitur inovatif yang dibawanya seperti DTrace, ZFS (Zettabyte File System), dan Time Slider. Sistem operasi ini dapat dijalankan di atas prosesor x86 baik 32bit atau 64bit (berbasis instruksi Amd64), serta prosesor SPARC baik yang diproduksi oleh Sun ataupun Fujitsu. Solaris terdaftar sebagai sistem operasi yang kompatibel dan memenuhi spesifikasi Single Unix Specification.

Screenshot


Untuk software nya sobat bisa mencari berbagai software untuk solaris di website berikut ini:


Ok Bro langsung saja Operating system ini bisa sobat download melalui link di bawah ini


Artikel Terkait

Previous
Next Post »

5 komentar

Write komentar
tips komputer
AUTHOR
4 Desember 2012 pukul 15.31 delete

kelihatannya keren nih. saya coba download dulu. terima kasih udh sharing ya.

Reply
avatar
4 Desember 2012 pukul 18.12 delete

@tips komputer: Ok sob comot aja..^_^
@tour and travel di surabaya : Makasih banyak atas support nya kawan...:)

Reply
avatar
Dunia Muallaf
AUTHOR
2 Juni 2013 pukul 15.01 delete

Ilmu saya semakin bertambah nih…

http://duniamuallaf.blogspot.com/

Reply
avatar
1 Juli 2013 pukul 08.07 delete

terima kasih atas infonya kawan .....sangat membantu

Reply
avatar

Berkomentarlah secara dewasa,
Mencantumkan link aktif di komentar akan saya hapus

Terima kasih ^_^

EmoticonEmoticon